REPORT PUBLIKASI ILMIAH BERBASIS OJS
Pusat Studi Gender Universitas Jember (PSG UNEJ) menyelenggarakan workshop dengan tema “Publikasi Ilmiah Berbasis OJS”. Workshop ini dilaksanakan secara daring melalui zoom meeting dan live streaming YouTube PSG UNEJ, Kamis (26/08). Ketua PSG UNEJ sekaligusEditor in Chief Journal Feminism and Gender Studies (JFGS), Dr. Linda Dwi Eriyanti, S.Sos., M.A memberikan sambutan sekaligus membuka kegiatan ini. […]